Tempat Wisata di Singapore yang Wajib Dikunjungi

Advertisement
Selain banyak terdapat tempat wisata di Singapore yang menarik, lokasinya yang sangat dekat dengan Indonesia membuat biaya perjalanan ke negeri singa ini menjadi sangat murah. Apalagi jika traveler berada di sekitaran Sumatera Utara dan memilih untuk ke Singapura lewat Batam. Tiket pesawat ke singapura juga terbilang murah, ditambah banyak maskapai penerbangan seperti AirAsia dan Lion air seringkali memberikan tiket promo ke Singapore. Tak heran jika banyak wisatawan Indonesia yang ingin berwisata ke Singapura. Nah, dalam artikel kali ini, kami akan membahas tentang tempat wisata apa saja yang wajib dikunjungi saat kamu berada di Singapore.


Daftar Tempat Wisata di Singapore yang Wajib dikunjungi

Patung Merlion dan Gedung Esplanade

tempat wisata di singapore, wisata di singapore, wisata singapore, tempat wisata di singapura, wisata di singapura, objek wisata di singapore

Rasanya tidak afdol wisata di Singapore Anda jika tidak foto-foto cantik di depan patung ikonik Singapore ini, Patung Merlion. Patung ikan berkepala singa ini memang telah mendunia dan menjadi salah satu tempat wisata di Singapura yang wajib dikunjugi. Jika kesini, kamu juga bisa mengunjungi Gedung Esplanade yang berada di depannya. Disini Anda bisa melihat-lihat banyak pertunjukan seni, mulai dari seni music, tari, lukisan, dsb.

Lihat disini tentang Patung Merlion Singapore

Pulau Sentosa

tempat wisata di singapore, wisata di singapore, wisata singapore, tempat wisata di singapura, wisata di singapura, objek wisata di singapore

Selain patung merlion, Pulau Sentosa atau Sentosa Island juga salah satu tempat wisata di Singapore yang wajib kamu kunjungi. Pulau Sentosa adalah pusatnya nya hiburan di Singapore. Universal Studio dan Sentosa Underwater merupakan dua dari sekian banyak wahana di Sentosa Island yang tidak bisa Anda nikmati semuanya dalam waktu sehari.

Singapore Flyer

tempat wisata di singapore, wisata di singapore, wisata singapore, tempat wisata di singapura, wisata di singapura, objek wisata di singapore

Singapore Flyer merupakan wahana berupa bianglala atau komedi putar di Singapura namun dengan ukuran yang sangat besar. Dari Singapore Flyer, Anda bisa menikmati pemandangan kota Singapura 360 derajat dari ketinggian maksimal 165 meter. Jika cuacanya cerah, kita juga bisa melihat Kepulauan Batam lho dari sini.

Bugis Street

tempat wisata di singapore, wisata di singapore, wisata singapore, tempat wisata di singapura, wisata di singapura, objek wisata di singapore

Wisata ke suatu tempat rasanya tidak berkesan jika tidak membeli oleh-oleh sebagai kenang-kenangan atau hadiah untuk keluarga dan teman. Untuk belanja-belanja souvenir, Anda bisa ke Bugis Street. Ini adalah pusat perbelanjaan di Singapore yang terkenal murah dan komplit. Sesuai namanya, tempat ini berupa jalanan, bukanlah mall, sehingga Anda harus rela desak-desakan dan panas-panasan saat berburu oleh-oleh.

Baca juga: Oleh-oleh khas Singapore yang murah meriah

Orchard Road

tempat wisata di singapore, wisata di singapore, wisata singapore, tempat wisata di singapura, wisata di singapura, objek wisata di singapore

Orchard Road adalah nama sebuah jalan yang merupakan pusat perbelanjaan dan hiburan di Singapura. Jika Anda hobi berbelanja, tempat ini wajib untuk Anda kunjungi. Berbagai merk fashion internasional ternama bisa Andaa temukan disini. Selain itu, Orchard juga terkenal sebagai pusat kuliner. Anda bisa mencicipi makanan khas Singapura dan luar negeri yang banyak terdapat di kawasan ini.

Baca disini tentang Orchard Road

Singapore River

tempat wisata di singapore, wisata di singapore, wisata singapore, tempat wisata di singapura, wisata di singapura, objek wisata di singapore

Wisata yang satu ini cocok bagi Anda yang ingin menikmati pemandangan kota Singapura dengan cara yang berbeda. Anda bisa menelusuri sungai menggunakan perahu atau yang disebut Singapore River Cruise. Anda juga akan ditemani oleh guide yang akan menjelaskan hal-hal menarik yang akan dilewati.

Garden by The Bay

tempat wisata di singapore, wisata di singapore, wisata singapore, tempat wisata di singapura, wisata di singapura, objek wisata di singapore

Taman indoor ini didesain dengan sangat luar biasa sehingga anda tidak akan menyesal ketika berkunjung ke tempat wisata di Singapore yang satu ini. Pemandangan luar biasa seperti air terjun alami dengan ketinggian 35 meter dan juga lebih dari 500.000 tanaman bisa anda lihat di sana. Selain itu, ada juga banyak tempat yang bisa anda kunjungi seperti flower dome yang merupakan tempat hunian bunga anggrek tercantik dari berbagai Negara.

Itulah beberapa tempat wisata di Singapore yang wajib dikunjungi. Sebenarnya masih banyak objek-objek wisata di Singapura yang bisa Anda kunjungi. Anda bisa cari di blog ini berdasarkan lokasinya atau jenis wisatanya. Semoga bermanfaat dan selamat berlibur.
Advertisement
Tempat Wisata di Singapore yang Wajib Dikunjungi | Hendsg67 | 5

0 komentar:

Posting Komentar